Deskripsi Perkuliah
Pada kuliah online ini, peserta akan mempelajari mengenai definisi dan klasifikasi sistem telekomunikasi, sinyal informasi, dan media transmisi. Dilanjutkan dengan mekanisme transmisi sinyal yang meliputi teknik modulasi dan multiplexing.
Pokok Bahasan:
1. Konsep Dasar Sistem Telekomunikasi
2. Sinyal informasi
3. Representasi Sinyal
4. Teknik Modulasi Analog
5. Teknik Modulasi Digital
6. Media Transmisi
7. Gangguan Transmisi
8. Multiplexing
Capaian Pembelajaran:
1. Mengenal konsep dasar Sistem Telekomunikasi, Klasifikasi Sistem dan Sejarah perkembangannya.
2. Mengenal klasifikasi sinyal informasi, representasi data, dan Teknik modulasi.
3. Mengenal klasifikasi media transmisi dan potensi gangguan yang mungkin terjadi
4. Mengenal definisi dan klasifikasi multiplexing